Zeropromosi - Hampir rata rata orang orang menjadi peminat kopi, karena kopi dapat dinikmatin kapan saja dan dimana saja. Sehingga kopi menjadi salah satu minuman terfavorit.
Nah… Bagi Kalian pecinta kopi sudahkan kalian tau jenis kopi yang ada? Melalui tulisan ini akan kami bahas hal-hal mengenai kopi yang wajib kalian tahu.
Berikut penjelasannyaApa yang membedakan ke 2 jenis kopi ini?
- Ukuran biji kopi
Biji kopi Arabica lebih besar dan cenderung lonjong, sedangkan biji kopi Robusta berbentuk lebih bulat
- Ketinggian tempat tanam
Kopi Arabika tumbuh di daerah dengan ketinggian 700-1.700 meter diatas permukaan laut dengan suhu 16-20°C. Sedangkan kopi Robusta bisa tumbuh dan hidup di daerah dengan ketinggian 400-700 meter diatas permukaan laut dengan temperatur 21-24°C.
2. Cita Rasa kopi ada 2 jenis
Kopi Arabica dikenal dengan jenis kopi yang bercita rasa asam sedangkan kopi robusta tidak.
3. Kadar kafein
Untuk kadar kafeinnya pada Biji kopi Arabica memiliki kandungan kafein yang lebih rendah 1,2% sedangkan kadar kafein pada biji kopi Robusta sebesar 2,2%.
Selain jenis-jenis kopi kalian juga harus mengetahui efek positif dan negative dari meminum kopi.
1. Berikut manfaat dari meminum kopi:
- Mencegah kanker kulitKarena kopi mengandung antioksidan tinggi daripada sayur dan buah buahan.
- Lebih kuat berolahraga
Karena Kopi adalah superfood atau lebih dikenal sebagai salah satu asupan stamina yang membantu kamu lebih aktif dan energik saat melakukan olah raga.
- Semakin Cerdas
Karena Kopi dapat membantu meningkatkan memori, baik itu memori jangka panjang maupun pendek.
- Mengurangi stres / depresi
Karena aroma kopi bisa dijadikan sebagai aroma therapi.
2. Berikut Efek samping dari kopi:
- Iritasi perut
- Naik asam lambung
- Jantung berdetak kecang
- Tidak bisa tidur
Sudahkah anda ngopi hari ini? Dan kamu suka kopi yang mana bisa kalian tuliskan di kolom komentar ya. Kalo saya sudah pasti robusta
Terima kasih sudah membaca artikel ini semoga bermanfaat buat kita semua.
Mari ngopi... 😁
» Thanks for reading Hal Yang wajib diketahui Bagi Pecinta Kopi
Terima kasih atas penjelasan dan ilmunya mengenai kopi dari manfaat sampai efek sampingnya...
BalasHapussama2
Hapus